CITA RASA WISATA ALAM OSENG

07.03 0 Comments

Lokasi dari tempat wisat alam ini berada di Desa Kemiren Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi, dengan batas wilayah sebagai berikut:
Batas Utara : Desa Jambesari
Batas Selatan : Desa Olehsari
Batas Timur : Kelurahan Banjarsari
Batas Barat : Desa Tamansari. 
Tempat wisata ini menyajikan berbagai hiburan untuk masyarakat yang sangat menarik untuk dikunjungi, untuk harga tiket masuk pengunjung hanya dibebankan sebesar tujuh ribu rupiah masyarakat sudah bisa menikmati kenyamanan dan keindahana lokasi wisata alam ini.
Ticekting

Fasilitas-fasilitas yang disediakan tempat wisata alam Wisata Osing yaitu:
Kantor Informasi
Dalam kantor informasi ini terdapat berbagai macam foto-foto yang menggamabarkan tentang kesenian adat di Banyuwangi, dapat dikatakan sebagai museum kecil, diantaranya ada gambar Gandrung (Tarian Banyuwangi untuk penyambutan tamu) dan seblang (merupakan adat orang Osing di Desa Olehsari).
Kolam Renang (Kolam untuk dewasa dan anak-anak)
Aula Pementasan berbagai kesenian adat Osing
Kamar Mandi
 Rumah Makan

Musholla
Penginapan

Penginapan di wisata alam ini memiliki 2 tipe, kamar dengan ukuran sedang dan besar. Biasanya tempat ini ramai sangat ada acara kesenian adat Banyuwangi, ataupun diklat-diklat PNS, atau Kamping anak-anak sekolah.
Area bermain anak-anak
Tempat parkir luas

Ekowisata yang ditawarkan : Kolam pemancingan ikan, Wisata Makan durian Merah “Musim”, wisata makan kepundung nama lokal dari buah “musim”, untuk lebih jelasnya dapat dijelaskan dengan gambar sebagai berikut:
KOLAM PEMANCINGAN
POHON DURIAN MERAH
BUAH KEPUNDUNG



Sudahkah berkunjung??
#Ayoberkunjung

Unknown

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard.

0 komentar: